PASCASARJANA UNRIKA Berita WEBINAR ALUMNI MM UNRIKA BERBAGI

WEBINAR ALUMNI MM UNRIKA BERBAGI

Alhamdulillah, puji syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan karunia kesehatan, kesempatan, dan waktu kepada Alumni MM UNRIKA untuk berbagi, dengan topik Kiat Sukses Menyelesaikan Tesis Di Era Pandemi. Webinar berlangsung dengan lancar, tepat waktu, dan diikuti dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia dan berbagai profesi. Amazing dan sangat membanggakan para alumni MM UNRIKA, menjadi narasumber yang sangat memotivasi, semoga semakin sukses di karir masing-masing.

Untuk materi dari masing-masing narasumber terlampir, intinya Jangan Pernah Menyerah, Tidak Ada Yang Tidak Mungkin, Kita Bisa.

Semoga Webinar ini menjadi amal jariah untuk kita semua, mewujudkan SDM Indonesia unggul. Aamiin.

[pdf-embedder url=”https://www.pasca.unrika.ac.id/wp-content/uploads/2020/07/Materi-Bu-Ivonne.pdf” title=”Materi – Bu Ivonne”] [pdf-embedder url=”https://www.pasca.unrika.ac.id/wp-content/uploads/2020/07/Kiat-Sukses-Menyelesaikan-Tesis-Rejeki-Bangun.pdf” title=”Kiat Sukses Menyelesaikan Tesis – Rejeki Bangun”]

Related Post

SELAMAT, SUKSES, DAN BERKAH ATAS AKREDITASI PROGRAM STUDI S2 HUKUM DENGAN PERINGKAT BAIKSELAMAT, SUKSES, DAN BERKAH ATAS AKREDITASI PROGRAM STUDI S2 HUKUM DENGAN PERINGKAT BAIK

Alhamdulillah, puji Syukur kehadirat Allah SWT.,  atas karunia, berkah, dan perkenan-Nya sehingga program studi Magister Hukum Program Pascasarjana Universitas Riau Kepulauan memperoleh Peringkat Akreditasi BAIK berlaku sejak 15 Desember 2024